Pidato di WEF 2026, Presiden Prabowo Tegaskan Danantara Jadi Fondasi Kemitraan Investasi Global

DAVOS, 23 JANUARI 2026 — Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto memaparkan arah kebijakan dan program utama pemerintahannya dalam World Economic Forum (WEF) Annual Meeting 2026 di Davos, Swiss, Kamis (22/1/2026). Dalam pidatonya, Presiden menekankan bahwa perdamaian dan stabilitas harus diiringi dengan tata kelola negara yang kuat serta alokasi modal yang efisien guna mendorong pertumbuhan ekonomi berkelanjutan. […]

Continue Reading