Wayang Kulit Siap Semarakkan Hari Jadi Lamongan ke-455
Lamongan, 29 Mei 2024, Rangkaian Hari Jadi Lamongan (HJL) ke-455 tahun 2024 terus bersemarak. Usai menggelar puncak HJL pada 26 Mei, Pemerintah Kabupaten Lamongan siap meramaikan kembali dengan pagelaran wayang kulit. Pertunjukan sarat akan budaya ini bakal dibawakan oleh dalang Ki Ardi Purbo Antono pada Sabtu (1/6) mendatang, di Halaman Kantor Pemerintah Kabupaten Lamongan. Mengutip […]
Continue Reading