Sebut Zelensky Diktator, Trump Membuat Hubungan AS-Ukraina Memanas
Washington,D.C., 20 Februari 2025- Hubungan presiden Ukraina Volodymyr Zelensky dan Donald Trump sepertinya tidak semesra saat bersama presiden Amerika Serikat sebelumnya, Joe Biden Hal tersebut dibuktikan saat Trump menuliskan di media sosial miliknya Truth Social pada Rabu (19/2) yang menyebut Zelensky sebagai ‘diktator’. “Seorang diktator tanpa pemilu, Zelensky lebih baik bergerak cepat atau dia tidak […]
Continue Reading