Suriah Runtuh! Assad Melarikan Diri ke Rusia
Damaskus, 09 Desember 2024 – Suriah resmi memasuki babak baru setelah pasukan anti-pemerintah berhasil merebut ibu kota, Damaskus, pada Minggu (8/12) Berdasarkan laporan Tass, Presiden Bashar al-Assad telah meninggalkan negara dan tiba di Moskow bersama keluarganya. Pemerintah Rusia dikabarkan telah memberikan suaka politik kepada Assad Diketahui, pasukan oposisi telah mengintensifkan serangan sejak akhir November. Puncaknya […]
Continue Reading