Polres Probolinggo Kota Siapkan Personel Amankan Rapat Pleno Penetapan Paslon Walikota Terpilih

[Polres Probolinggo Kota saat diskusi siapkan personel] Probolinggo, 08 Februari 2025 – Rapat Pleno Terbuka Penetapan Pasangan CalonWali Kota dan Wakil Wali Kota Probolinggo terpilih Tahun 2024 – 2029, mendapat pengamanan ekstra dari Polres Probolinggo Kota Polda Jatim. Rapat Pleno Terbuka tersebut diselenggarakan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Probolinggo di gedung Paseban Sena, Kota Probolinggo, […]

Continue Reading

Polres Probolinggo Kota Amankan 11 Pelaku Penyalahgunaan Narkotika Selama 1 Bulan Terakhir

[Polres Probolinggo Kota ketika amankan 11 pelaku penyalahgunaan narkotika] Probolinggo, 09 Desember 2024 – Dalam 1 bulan terakhir, Satresnarkoba Polres Probolinggo Kota Polda Jatim berhasil mengungkap 10 kasus narkotika dengan 11 tersangka. Hal ini disampaikan oleh Kapolres Probolinggo Kota, AKBP Oki Ahadian saat menggelar konferensi pers di Mapolres Probolinggo Kota. AKBP Oki Ahadian menjelaskan, 10 kasus […]

Continue Reading

Jaga Kondusifitas Kamtibmas Pilkada 2024, Polres Probolinggo Kota Terjunkan Polisi RW

Jaga Kondusifitas Kamtibmas Pilkada 2024, Polres Probolinggo Kota Terjunkan Polisi RW Probolinggo, 18 Oktober 2024 – Tahapan kampanye Pilkada serentak 2024, ratusan Polisi RW Polres Probolinggo Kota melaksanakan patroli Kamtibmas di masing-masing kelurahan binaannya. Langkah ini dilakukan sebagai upaya dari pihak kepolisian dalam menjaga wilayah Kota Probolinggo tetap kondusif dalam masa Pilkada Kota Probolinggo tahun 2024. […]

Continue Reading

Selama 3 Bulan Terakhir, Polres Probolinggo Kota Ungkap 21 Kasus Tindak Kriminal

[Polres Probolinggo Kota ketika menggelar konferensi pers ungkap 21 kasus tindak kriminal] Probolinggo, 07 September 2024– Dalam tiga bulan terakhir (Juni–Agustus 2024), Polres Probolinggo Kota Polda Jatim berhasil mengungkap puluhan kasus criminal di wilayah Kota Probolinggo. Hal tersebut terungkap dalam kegiatan konferensi pers yang digelar oleh Polres Probolinggo Kota pada Rabu (04/09/2024) kemarin. Adapun rincian kasus […]

Continue Reading