Pj. Gubernur Adhy Beberkan Strategi Tarik PAD dari JGU dan Jamkrida Usai Berubah Jadi Perseroda

SURABAYA, 8 FEBRUARI 2025 – Penjabat (Pj.) Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono menyampaikan jawaban eksekutif atas pandangan umum fraksi DPRD Provinsi Jawa Timur terhadap Raperda tentang Perusahaan Perseroan Daerah Jatim Grha Utama (JGU) dan Perusahaan Perseroan Daerah Penjaminan Kredit Daerah (Jamkrida) Jawa Timur di Rapat Paripurna DPRD Jawa Timur, Sabtu (8/2/2025). Dalam kesempatan tersebut, ia […]

Continue Reading

Pj. Gubernur Adhy Berkomitmen Penuh Dukung Pencegahan dan Pemberantasan Penyelundupan di Jatim

SURABAYA, 5 FEBRUARI 2025 – Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono berkomitmen penuh mendukung upaya pencegahan dan pemberantasan penyelundupan di Jawa Timur. Komitmen tersebut ia sampaikan usai mengikuti Rakor yang dipimpin Menteri Koordinator Bidang Politik dan Keamanan (Menkopolkam) RI Budi Gunawan terkait Evaluasi Desk Pencegahan dan Pemberantasan Penyelundupan di Provinsi Jawa Timur di Gedung […]

Continue Reading

Pj. Gubernur Adhy Lantik Empat Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama Pemprov Jatim

SURABAYA, 4 FEBRUARI 2025 – Penjabat Gubernur Adhy Karyono melantik empat pejabat pimpinan tinggi pratama (eselon II) di Gedung Negara Grahadi, Surabaya, Selasa (4/2/2025). Keempat pejabat tersebut dilantik berdasarkan keputusan Gubernur No 800.1.3.3/522/204/2025. Selain itu, pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan pimpinan tinggi Pratama di lingkungan Pemprov Jatim juga berdasarkan surat rekomendasi dan persetujuan Menteri Dalam […]

Continue Reading

Pj. Gubernur Adhy Takziah ke Rumah Duka Empat Siswa SMPN 7 Kota Mojokerto, Sampaikan Duka Cita dan Santunan

MOJOKERTO, 30 JANUARI 2025 – Penjabat (Pj.) Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono takziah ke masing-masing rumah duka empat pelajar SMP Negeri 7 Kota Mojokerto yang meninggal terseret ombak Pantai Drini, Kabupaten Gunungkidul, Kamis (30/1/2025). Mereka yang meninggal adalah, Malven Yusuf Adh Dhuqa (13), Alfian Aditya Pratama (13), serta Rifky Yoeda Pratama (13) yang merupakan warga […]

Continue Reading

Hadiri Peringatan Natal Bersama TNI – Polri dan Masyarakat, Pj. Gubernur Adhy Gaungkan Nilai Cinta Kasih dan Perdamaian Dalam Keberagaman

SURABAYA, 18 JANUARI 2025 – Penjabat (Pj.) Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono menghadiri Peringatan Natal Bersama TNI, Polri dan Masyarakat Wilayah Kogartap III/Surabaya di Gereja Mawar Sharon Tegalsari, Surabaya, Jumat (17/1/2025). Dalam kesempatan ini, Adhy mengajak seluruh umat Nasrani di Jawa Timur untuk merefleksikan nilai-nilai cinta kasih dan damai serta mengimplementasikan dalam kehidupan sehari-hari. Menurutnya […]

Continue Reading

Pj. Gubernur Adhy Optimistis Regulasi Baru Jadi Solusi Atasi Mafia Tanah

SURABAYA, 18 NOVEMBER 2024 – Penjabat (Pj.) Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono optimistis regulasi baru Peraturan Presiden Nomor 62 Tahun 2023 tentang Percepatan Pelaksanaan Reforma Agraria menjadi solusi untuk lebih tegas dalam mengatasi mafia tanah. Pasalnya, perubahan Perpres Nomor 86 Tahun 2018 menjadi Perpres Nomor 62 Tahun 2023 ini memiliki terobosan yaitu pembentukan Tim Percepatan […]

Continue Reading

Pj. Gubernur Adhy Optimistis Kondusivitas Jatim Terjaga Selama Pilkada Serentak 2024

SURABAYA, 11 OKTOBER 2024 – Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono mengajak kepada seluruh masyarakat Jawa Timur untuk menjaga kondusifitas jelang pilkada serentak pada November mendatang. Hal tersebut senada dengan tema kirab Pataka Jer Basuki Mawa Beya tahun 2024 yakni “Sigap Pilkada Damai” (Sipadam). “Saya optimis Jawa Timur akan kondusif dalam Pilkada serentak tahun […]

Continue Reading

Pj. Gubernur Adhy Pastikan Inflasi Jatim Terkendali Bahkan Turun Selama Tahun 2024

JAKARTA, 7 OKTOBER 2024 – Penjabat (Pj) Gubernur Provinsi Jawa Timur Adhy Karyono menghadiri Rapat Koordinasi (Rakor) Pengendalian Inflasi tahun 2024 di Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) RI, Senin (7/10/2024) pagi. Rakor yang dipimpin langsung Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian ini diikuti seluruh Kementerian/Lembaga terkait, Gubernur dan Bupati/Walikota se-Indonesia baik secara daring maupun luring. Pada […]

Continue Reading