Irjen Dedi Raih Rekor MURI Perwira Tinggi Polri dengan Penulis Buku Terbanyak
[Irjen Dedi ketika menerima penghargaan satu-satunya perwira tinggi Polri yang menulis buku dengan jumlah terbanyak] Jakarta, 28 Mei 2024, Museum Rekor Dunia Indonesia (MURI) memberikan penghargaan kepada Asisten Kapolri bidang Sumber Daya Manusia (As SDM Kapolri) Irjen Dedi Prasetyo. Penghargaan ini dianugerahkan kepada Irjen Dedi lantaran jenderal bintang dua tersebut merupakan satu-satunya perwira tinggi Polri […]
Continue Reading