Pj. Gubernur Adhy Lantik Empat Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama Pemprov Jatim
SURABAYA, 4 FEBRUARI 2025 – Penjabat Gubernur Adhy Karyono melantik empat pejabat pimpinan tinggi pratama (eselon II) di Gedung Negara Grahadi, Surabaya, Selasa (4/2/2025). Keempat pejabat tersebut dilantik berdasarkan keputusan Gubernur No 800.1.3.3/522/204/2025. Selain itu, pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan pimpinan tinggi Pratama di lingkungan Pemprov Jatim juga berdasarkan surat rekomendasi dan persetujuan Menteri Dalam […]
Continue Reading