Mabes Polri Tangkap Kembali DPO Kasus Judi Online W88 di Filipina

[Kombes Pol Jefri, Kasubdit II Dittipidsiber Bareskrim Mabes Polri ketika memberikan keterangan kepada para awak media] Jakarta, 22 November 2024 – Direktorat Tindak Pidana Siber (Dittipidsiber) Bareskrim Polri berhasil memulangkan seorang tersangka daftar pencarian orang (DPO) kasus perjudian online W88 dari Filipina. Pemulangan ini menjadi bukti nyata kolaborasi antara Polri dan sejumlah pihak internasional, termasuk Kepolisian […]

Continue Reading