Kemlu Promosikan Potensi Daerah melalui Indonesia Gastrodiplomacy Series: Diplomatic Tour – Trail of Spices di Nusa Tenggara Timur

​Labuan Bajo, 30 Juni 2024,  Untuk mempromosikan potensi daerah, utamanya aset soft power Indonesia berupa gastronomi Nusantara​ serta mendorong peningkatan perdagangan, pariwisata, dan investasi, Kementerian Luar Negeri RI bekerja sama dengan Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) telah menyelenggarakan kegiatan Indonesia Gastrodiplomacy Series (IGS) edisi ketiga bertajuk Diplomatic Tour – Trail of Spices in East Nusa Tenggara di Labuan Bajo, NTT pada 27-30 Juni.  IGS edisi ketiga ini dilaksanakan […]

Continue Reading

Pasar Modal Indonesia Berikan Dukungan bagi Masyarakat NTT

Nusa Tenggara Timur, Oktober 2023 – Self-Regulatory Organization (SRO) yang terdiri dari PT Bursa Efek Indonesia (BEI), PT Kliring Penjaminan Efek Indonesia (KPEI), dan PT Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI) serta didukung oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK), melaksanakan kegiatan corporate social responsibility (CSR) dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) Pasar Modal Indonesia. CSR dimaksud adalah bantuan pembuatan sumur […]

Continue Reading