National Hospital Luncurkan Sistem Pencitraan dan Terapi Stroke Terintegrasi Pertama di Indonesia

SURABAYA, 30 OKTOBER 2025 – Bertepatan dengan World Stroke Day, National Hospital kembali menegaskan komitmennya sebagai rumah sakit berstandar global dengan meluncurkan sistem diagnosis dan terapi stroke terintegrasi pertama di Indonesia. Sistem ini menggabungkan dua teknologi mutakhir dari Siemens Healthineers — Turbo Flash CT SCAN 1152 SOMATOM Force dan ARTIS Icono Biplane (Pro) yang mampu […]

Continue Reading

National Hospital Luncurkan Layanan USG Fetomaternal dengan Teknologi AI, Pertama di Jawa Timur

SURABAYA, 14 JULI 2024 – National Hospital sekarang memiliki layanan USG Fetomaternal dengan teknologi AI (Artificial Intelligence). Dengan teknologi ini akan dapat diketahui kondisi perkembangan pada janin. Selain itu juga bisa melihat apakah ada permasalahan terhadap kehamilan. “USG Fetomaternal bisa dilakukan orang tua dengan tujuan mendapatkan hasil pemeriksaan lebih detail,” kata Dokter Fransiscus Octavius Hari […]

Continue Reading