DPR RI Apresiasi Keberanian BNN Bongkar Kampung Narkoba di Jakarta

Jakarta, 22 November 2025– Anggota Komisi III DPR RI, Rudianto Lallo mengapresiasi langkah tegas Badan Narkotika Nasional (BNN) dalam membongkar kampung-kampung rawan narkoba di wilayah Jakarta dan sekitarnya. Hal itu disampaikan saat mengikuti Kunjungan Spesifik Komisi III DPR RI ke Polda Metro Jaya, Kamis (20/11/2025). Menurutnya, keberanian BNN menembus wilayah yang selama ini sulit dijangkau, seperti […]

Continue Reading

DPR RI Minta Negara Tidak Boleh Ampuni Pengedar Narkoba dalam Jaringan Terorganisir

Jakarta, 16 November 2025 – Anggota Komisi XIII DPR RI, M Shadiq Pasadigoe, menanggapi pernyataan Menko Hukum, HAM, Imigrasi, dan Pemasyarakatan Yusril Ihza Mahendra mengenai kajian pemerintah atas kemungkinan pemberian abolisi dan amnesti bagi pelaku kasus narkotika, khususnya usia produktif. Shadiq menegaskan bahwa kebijakan amnesti hanya dapat dilakukan berdasarkan Pasal 14 UUD 1945 dengan pertimbangan DPR […]

Continue Reading

Respon Cepat Layanan 110, Polresta Banyuwangi Gagalkan Peredaran Pil Terlarang

Banyuwangi, 13 November 2025 – Jajaran Pamapta dan Satresnarkoba Polresta Banyuwangi Polda Jatim bergerak cepat menindaklanjuti laporan masyarakat yang masuk melalui Call Center 110 tentang dugaan transaksi barang terlarang di wilayah Kelurahan Tamanbaru, Kecamatan Banyuwangi, Rabu (12/11/2025) Informasi yang diterima sekitar pukul 17.21 WIB tersebut menyebut adanya aktivitas mencurigakan di sekitar kosan warga di utara kantor […]

Continue Reading

Polres Jember Bongkar Jaringan Narkoba, 15 Tersangka Diamankan, Modus ‘Ranjau’ Terkuak

Jember, 07 Oktober 2025 – Satuan Reserse Narkoba Polres Jember Polda Jatim berhasil mengungkap jaringan narkoba dengan modus yang lagi marak, yaitu sistem “ranjau”. Kapolres Jember AKBP Bobby A. Condroputra menyebut hasil ini dilakukan dalam Operasi Tumpas Narkoba Semeru 2025 dan perhatian bagi sindikat narkoba di wilayah Timur Pulau Jawa. “Total ada 15 tersangka yang kami […]

Continue Reading