Napak Tilas Isyaroh Pendirian NU 2026: PCNU Surabaya Teguhkan Ingatan Sejarah dan Khidmah Ulama
Surabaya, 05 Januari 2026– Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Surabaya melalui Panitia Lokal turut berperan aktif dalam pelaksanaan Napak Tilas Isyaroh Pendirian Nahdlatul Ulama Tahun 2026, sebuah perjalanan spiritual dan historis yang menapaktilasi jejak perjuangan para muassis NU dari Pondok Pesantren Syaichona Mohammad Cholil Bangkalan hingga Pondok Pesantren Tebuireng Jombang. Kegiatan ini merupakan bagian dari rangkaian […]
Continue Reading