Indonesia dan Kenya Tandatangani Perjanjian Bilateral Strategis Terkait Pengembangan Energi

Jakarta, September 2023 – Para delegasi Kenya yang dipimpin Menteri (Sekretaris Kabinet) Energi dan Petroleum Kenya Davis Chirchir melakukan kunjungan kerja ke Indonesia pada 12-13 September 2023. Kunjungan ini dilakukan untuk membahas tindak lanjut kunjungan Presiden RI ke Kenya pada tanggal 21 Agustus 2023 dan implementasi MoU G-to-G (government to government) kedua negara di sektor […]

Continue Reading

Menko Luhut Mengapresiasi Progres Penyusunan RUU Pengadaan Barang/Jasa Publik

Jakarta, September 2023 – Lonjakan tindak pidana korupsi dalam sektor pengadaan barang dan jasa semakin memberikan urgensi kepada Rancangan Undang-Undang Pengadaan Barang dan/atau Jasa Publik (RUU PBJ Publik) untuk segera disahkan.  Selama periode 2004 hingga 2022, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah menangani sebanyak 1.351 kasus korupsi. Dari angka tersebut, tercatat sebanyak 277 kasus, atau sekitar […]

Continue Reading

Peringatan HMN 2023, Menko Marves: Momentum Menjaga hingga Mengelola Sumber Daya Maritim Indonesia dengan Bijak

Jakarta, September 2023 – Pemerintah melalui Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Kemenko Marves) akan memperingati Hari Maritim Nasional (HMN) ke-59 yang jatuh pada tanggal 23 September 2023. Hari puncak perayaan HMN ke-59 tahun ini akan dilaksanakan di Kota Kupang, Nusa Tenggara Timur (NTT) dengan mengusung tema “Pembangunan Negara Kepulauan berwawasan Nusantara menuju Indonesia Emas […]

Continue Reading