KPU Tetapkan Pasangan M. Rusdi Sutejo- M. Shobih Jadi Bupati-Wakil Bupati Pasuruan
PASURUAN, 10 JANUARI 2025 – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Pasuruan menetapkan pasangan M. Rusdi Sutejo-M. Shobih Asrori sebagai Bupati dan Wakil Bupati Pasuruan terpilih periode 2025-2030. “Dengan ini KPU Kabupaten Pasuruan menetapkan pasangan calon bupati dan wakil bupati Pasuruan dari nomor urut dua, yakni M. Rusdi Sutejo-M. Shobih Asrori sebagai bupati dan wakil bupati […]
Continue Reading