Komunikasi yang Baik Antar Lembaga Penegak Hukum Songsong Pemberlakuan KUHP dan KUHAP Baru

Jakarta, 22 November 2025– Anggota Komisi III DPR RI Frederick Kalalembang menegaskan pentingnya komunikasi antar-lembaga penegak hukum dalam menyongsong pemberlakuan KUHP dan KUHAP baru. Hal itu ia sampaikan saat kunjungan kerja Komisi III DPR RI ke Provinsi Lampung. Frederick menjelaskan bahwa kunjungan tersebut bertujuan untuk mendengarkan langsung berbagai kendala yang dihadapi Kepolisian Daerah (Polda), Kejaksaan Tinggi, […]

Continue Reading

Komisi III DPR RI Dorong Aparat Penegak Hukum di Lampung Percepat Adaptasi KUHP dan KUHAP Baru

Jakarta, 22 November 2025 – Anggota Komisi III DPR RI Rikwanto menegaskan pentingnya percepatan pemahaman aparat penegak hukum di Lampung terhadap Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) dan Kitab Undang-Undang Hukum Acara Pidana (KUHAP) yang akan mulai berlaku pada tahun 2026. Hal tersebut disampaikan saat Kunjungan Kerja Komisi III DPR RI ke Provinsi Lampung, Jumat (21/11/2025). Dalam […]

Continue Reading

DPR RI Apresiasi Keberanian BNN Bongkar Kampung Narkoba di Jakarta

Jakarta, 22 November 2025– Anggota Komisi III DPR RI, Rudianto Lallo mengapresiasi langkah tegas Badan Narkotika Nasional (BNN) dalam membongkar kampung-kampung rawan narkoba di wilayah Jakarta dan sekitarnya. Hal itu disampaikan saat mengikuti Kunjungan Spesifik Komisi III DPR RI ke Polda Metro Jaya, Kamis (20/11/2025). Menurutnya, keberanian BNN menembus wilayah yang selama ini sulit dijangkau, seperti […]

Continue Reading

Sosialisasi KUHAP Hingga Ledakan Bom di SMA 72 Jadi Sorotan DPR RI di Polda Metro Jaya

Jakarta, 22 November 2025 – Anggota Komisi III DPR RI, Rudianto Lallo menyoroti sejumlah isu krusial, mulai dari sosialisasi Undang-Undang KUHAP terbaru hingga evaluasi penanganan sejumlah kasus yang menjadi perhatian publik. Hal itu disampaikannya dalam Kunjungan Spesifik (Kunspek) Komisi III ke Polda Metro Jaya merupakan bagian dari pengawasan langsung terhadap kinerja penegakan hukum di DKI Jakarta, […]

Continue Reading

Komisi III DPR RI akan Bentuk Panja Reformasi Polri, Kejaksaan dan Pengadilan

Jakarta, 17 November 2025 – Komisi III DPR RI akan membentuk Panitia Kerja (Panja) Reformasi Polri, Kejaksaan, dan Pengadilan. Dalam rangka untuk mempercepat hal itu, Ketua Komisi III DPR RI Habiburokhman menjelaskan mengatakan pihaknya akan memanggil pimpinan tiga institusi penegak tersebut pada pekan ini. “Rencananya minggu depan (pekan ini) hari Selasa akan memanggil pimpinan tiga institusi […]

Continue Reading

Tujuh Calon Anggota Komisi Yudisial Diharapkan Jawab Kegelisahan Publik

Jakarta, 17 November 2025 – Anggota Komisi III DPR RI, Hinca Panjaitan, menyampaikan apresiasi sekaligus menyoroti komposisi tujuh nama calon anggota Komisi Yudisial (KY) yang telah diserahkan oleh Panitia Seleksi (Pansel) melalui Presiden Prabowo Subianto kepada Komisi III DPR RI. Hal ini disampaikan Hinca dalam Rapat Dengar Pendapat (RDP) Komisi III DPR dengan Pansel KY di […]

Continue Reading

Sambut Baik Putusan MK, Komisi III DPR RI Minta Polri Segera Menyesuaikan Diri

Jakarta, 16 November 2025 – Anggota Komisi III DPR RI, Abdullah, menegaskan bahwa seluruh anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) wajib mematuhi putusan Mahkamah Konstitusi (MK) yang melarang polisi aktif menduduki jabatan sipil. Putusan tersebut tertuang dalam perkara Nomor 114/PUU-XXIII/2025 yang menguji Pasal 28 ayat (3) dan Penjelasan Pasal 28 ayat (3) UU Nomor 2 Tahun […]

Continue Reading

Taati Putusan MK, Presiden Harus Tarik Polri di Jabatan Sipil: Indonesia Bukan Negara Polisi!

Jakarta, 16 November 2025 – Anggota Komisi III DPR RI Benny K. Harman berharap Presiden Prabowo Subianto segera menarik anggota Kepolisian RI (Polri) aktif yang menduduki jabatan sipil. Hal ini menyusul adanya putusan Mahkamah Konstitusi (MK) terkait gugatan terhadap Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2002 tentang Polri. Dalam putusannya, MK melarang polisi aktif memegang jabatan sipil. Putusan […]

Continue Reading

Pemusnahan Ratusan Ton Narkoba, Komisi III DPR RI: Langkah Nyata Selamatkan Anak Bangsa

Jakarta, 04 November 2025 – Anggota Komisi III DPR RI, Rudianto Lallo, mengapresiasi langkah tegas Presiden Prabowo Subianto bersama Polri yang memusnahkan 214,84 ton narkoba hasil pengungkapan selama satu tahun terakhir. Menurutnya, langkah tersebut menunjukkan bahwa negara hadir secara konkret dalam melindungi rakyat dari ancaman narkoba yang kian masif. “Pemusnahan ratusan ton narkoba ini bukan hanya […]

Continue Reading

Komisi III DPR RI Apresiasi Kejagung Kembalikan Rp13 Triliun ke Negara: Patut Ditiru Penegak Hukum Lainnya!

Jakarta, 04 November 2025 – Nasir Djamil, Anggota Komisi III DPR RI menanggapi kinerja Kejaksaan Agung (Kejagung) yang mengembalikan kerugian negara dari korupsi CPO sebesar Rp13,25 triliun. Menurutnya, aparat penegak hukum lain seharusnya juga bisa melakukan hal serupa untuk mengejar pengembalian kerugian negara. “Langkah Kejagung itu harus diikuti pula oleh institusi penegak hukum lainnya. Karena itu […]

Continue Reading