Jelang Pelaksanaan Operasi Ketupat 2026, Kakorlantas Polri Cek Kesiapan Strategis di Induk PJR

Cikampek, 16 Januari 2026– Kepala Korps Lalu Lintas (Kakorlantas) Polri Irjen Pol Agus Suryonugroho meninjau Induk Patroli Jalan Raya (PJR) Cikampek, Bekasi, Jawa Barat, Rabu (14/1/2025). Kegiatan ini dilakukan untuk memastikan kesiapan jajaran dalam menghadapi Operasi Ketupat 2026. Kedatangan Kakorlantas Polri disambut langsung oleh Kepala Induk PJR Cikampek Kompol Sandy Titah Nugraha bersama personel Induk PJR […]

Continue Reading

Kakorlantas-Menhub dan Dirut Jasa Marga Bahas Prediksi Arus Balik Libur Nataru 2025/2026

Jakarta, 05 Januari 2026– Menteri Perhubungan Dudy Purwagandhi bersama Kakorlantas Polri Irjen Pol Drs. Agus Suryonugroho S.H, M.Hum mengungkapkan prediksi arus balik Libur Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Command Center KM 29, Bekasi, Jawa Barat, Sabtu (3/1/2026). Dalam arahannya, Menhub Dudy mengapresiasi sinergi yang terjalin antar stakeholder baik dari Kementerian Perhubungan bersama dengan Polri […]

Continue Reading

Tinjau Pos Polisi Hoegeng Gadog, Kakorlantas Sebut Pengamanan Nataru Berjalan Kondusif

Bogor, 05 Januari 2026– Kepala Korps Lalu Lintas (Kakorlantas) Polri meninjau langsung Pos Polisi Hoegeng Gadog dalam rangka pemantauan arus libur Natal dan Tahun Baru di kawasan Puncak Bogor, Jawa Barat, Sabtu (3/1/2026). Dari hasil pantauan, Kakorlantas menyampaikan bahwa rangkaian pengamanan Nataru berjalan cukup kondusif. Dinamika lalu lintas didominasi oleh aktivitas wisata, terutama wisata lokal di […]

Continue Reading

Apel KRYD Pasca Pengamanan Libur Nataru, Kakorlantas: Operasi Lilin 2025 Tekan Fatalitas Korban Laka Lantas Hingga 25 Persen

Cikampek, 05 Januari 2026– Kepala Korps Lalu Lintas (Kakorlantas) Polri Irjen Pol Drs. Agus Suryonugroho S.H, M.Hum. melaksanakan apel Kegiatan Rutin yang Ditingkatkan (KRYD) pasca pelaksanaan Operasi Lilin 2025 di Command Center KM 29, Bekasi, Jawa Barat, Jumat (2/1/2026). Dalam arahannya, Kakorlantas menyampaikan bahwa jumlah laka lantas dan fatalitas korban meninggal dunia selama jalannya Operasi Lilin […]

Continue Reading

Menhub-Korlantas Tegaskan Kendaraan Sumbu Tiga Dilarang Masuk Tol Selama Nataru 2025/2026

Jakarta, 27 Desember 2025 – Korlantas Polri menegaskan larangan kendaraan sumbu tiga melintas di jalan tol selama periode Natal dan Tahun Baru (Nataru). Kebijakan ini merupakan tindak lanjut dari Surat Keputusan Bersama (SKB) serta hasil koordinasi lintas kementerian dan lembaga. Kakorlantas Polri Irjen Pol Agus Suryonugroho mengatakan, berdasarkan hasil analisa dan evaluasi sejak sore hingga malam hari, […]

Continue Reading

Kakorlantas: Puncak Arus Mudik Nataru Terjadi 24 Desember 2025, Fatalitas Laka Lantas Turun 23.3%

Jakarta, 27 Desember 2025– Kakorlantas Polri Irjen Pol Agus Suryonugroho menyebut fatalitas angka kecelakaan lalu lintas yang menyebabkan korban meninggal dunia mengalami penurunan selama arus mudik libur Natal dan Tahun Baru (Nataru). Penurunan fatalitas tercatat mencapai 23,23 persen. “Hasil evaluasi sore ini, alhamdulillah kecelakaan lalu lintas dengan korban meninggal dunia turun, jadi turun 23,23 persen,” kata […]

Continue Reading

Kakorlantas Mabes Polri Ngopi Bareng Driver Ojol Surabaya, Sampaikan Pesan Kapolri

Surabaya, 18 Desember 2025– Suasana hangat dan penuh keakraban mewarnai kegiatan Ngopi Bareng antara jajaran kepolisian dan komunitas driver ojek online (Ojol) Surabaya. Dibalik secangkir kopi, terjalin dialog terbuka yang sarat pesan keselamatan berlalu lintas, sekaligus memperkuat soliditas antara Polri dan masyarakat dalam menjaga keamanan dan ketertiban di jalan raya. Kegiatan Ngopi Bareng Kakorlantas Polri dan […]

Continue Reading

Transformasi Digital Korlantas, Kakorlantas: ETLE Catat Peningkatan Signifikan Penegakan Hukum di Jalan Raya

Jakarta, 12 Oktober 2025 – Kakorlantas Polri Irjen Pol Agus Suryonugroho mengungkapkan perkembangan signifikan dalam transformasi digital Korlantas Polri, khususnya di bidang penegakan hukum melalui sistem Electronic Traffic Law Enforcement (ETLE). Hal itu disampaikan Irjen Pol Agus di Lapangan NTMC Korlantas Polri, Kamis (10/10). Ia menjelaskan bahwa peningkatan kinerja ETLE menjadi salah satu fokus utama setelah […]

Continue Reading