Irit Bicara Usai Diperiksa Penyidik KPK, Gus Alex: Ke Penyidik Saja Langsung
Jakarta, Senin 26 Januari 2026 – Ishfah Aidil Aziz (IAA) alias Gus Alex memilih irit bicara usai diperiksa penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Ia meminta pers agar menanyakan hasil pemeriksaan kepada penyidik. “Ya, ke penyidik saja langsung, saya sudah jalani semua (pemeriksaan, .red),” katanya usai pemeriksaan di Gedung KPK, Jakarta, Senin (26/1/20226) dikutip Antara. Sebelumnya, […]
Continue Reading