Mabes Polri Sebut Proses Seleksi Prajurit untuk Aksi Perdamaian di Gaza Masih Berlangsung
Jakarta, Selasa 18 November 2025 – Seleksi prajurit untuk dikirim dalam pasukan perdamaian ke Gaza masih berlangsung. Hal ini disampaikan Kepala Pusat Penerangan (Kapuspen) Mabes TNI Mayor Jenderal TNI (Mar) Freddy Ardianzah. “Untuk proses seleksi masih di tingkat matra masing-masing berupa perencanaan, sambil menunggu mandat final Dewan Keamanan (DK) PBB dan keputusan politik Pemerintah,” kata […]
Continue Reading