Bupati Lamongan Ajarkan Kepemimpinan Kepada Siswa SMA Taruna

Lamongan, 23 Desember 2024 – Bupati Lamongan, Yuhronur Efendi menyambut sembilan siswa dari SMA Taruna Nusantara asal Lamongan yang sedang melaksanakan kegiatan pesiar, di Ruang Kerja Bupati Lamongan, Senin (23/12/2024).  Mengutip rilis humas Pemerintah Kabupaten Lamongan, pada pertemuan tersebut, Bupati Lamongan membagikan pengalaman masa belajar, hingga ajarkan tentang kepemimpinan kepada calon pemimpin bangsa ke depan.  Pak […]

Continue Reading

Bupati Lamongan Ajak Seluruh Elemen Turut Awasi Pilkada 2024

Lamongan, 23 Agustus 2024,  Bupati Lamongan, Yuhronur Efendi mengajak seluruh elemen untuk berkolaborasi dalam melakukan pengawasan pada pemilihan kepala daerah (Pilkada) 2024 mendatang. Hal tersebut diungkapkan saat memberangkatkan jalan sehat, dalam rangka kenduri pengawasan sosialisasi dan launching Pilkada 2024 Kabupaten Lamongan, Jumat (23/8) di Lapangan Gajahmada Lamongan. “Kegiatan ini mampu menguatkan kita dalam melakukan pengawasan […]

Continue Reading