UANG BEREDAR TUMBUH POSITIF PADA AGUSTUS 2023

Likuiditas perekonomian atau uang beredar dalam arti luas (M2) pada Agustus 2023 tumbuh positif. Posisi M2 pada Agustus 2023 tercatat sebesar Rp8.363,2 triliun atau tumbuh 5,9% (yoy), setelah bulan sebelumnya tumbuh sebesar 6,4% (yoy). Perkembangan tersebut terutama didorong oleh pertumbuhan uang kuasi sebesar 8,4% (yoy). Perkembangan M2 pada Agustus 2023 terutama dipengaruhi oleh perkembangan penyaluran […]

Continue Reading

Buka Muktamar Rifa’iyah ke-10, Mendag : Kolaborasi dan Kerja Sama Majukan Ekonomi

Batang, September 2023 – Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan mengajak masyarakat berkolaborasi dan bekerja sama untuk memajukan perekonomian nasional. Dengan kerja sama dan kolaborasi ini, ekonomi umat akan makmur. Masyarakat diminta fokus memajukan ekonomi dan tidak mudah diadu domba. Ekonomi yang kuat dapat menyelesaikan berbagai masalah di masyarakat dan bangsa. Hal ini disampaikan Mendag Zulkifli Hasan […]

Continue Reading

Erick Thohir Bersih – Bersih PSSI dari Mafia Bola

Jakarta – Menteri BUMN Erick Thohir kini punya pekerjaan rumah yang baru. Erick yang telah ditetapkan sebagai Ketua PSSI punya tugas baru yakni ‘bersih-bersih’ mafia sepak bola.Erick mengatakan, praktik mafia sepak bola harus diberikan sanksi yang tegas secara hukum. Erick mengatakan, pihaknya menggandeng Polri untuk mengungkap dan menyeret oknum mafia bola ke jeruji besi. “Kita […]

Continue Reading