Keren! Pecahkan Rekor Renang di ASEAN Schools Games 2024, Arya Adrean Dulang Emas Pertama Indonesia
Da Nang, 3 Juni 2024, Cabang olahraga (cabor) mencatatkan emas pertama bagi kontingen Indonesia di 13 th ASEAN Schools Games (ASG) 2024 Da Nang, Vietnam. Adalah Arya Adrean Putra Haryono yang mendulang emas perdana Indonesia dari nomor 50 meter gaya dada putra pada final yang berlangsung di Da Nang Swimming and Diving Club, Senin (3/6) […]
Continue Reading