Pemerintah Jaga Defisit APBN 2025 di Bawah Tiga Persen

Jakarta, 7 April 2024 – Pemerintah bersepakat untuk menjaga defisit Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) Tahun 2025 berada di bawah tiga persen. Hal tersebut diungkapkan Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati dalam keterangan pers, Jumat (05/04/2024), di Kompleks Istana Kepresidenan Jakarta, usai mengikuti rapat yang dipimpin oleh Presiden RI Joko Widodo (Jokowi). “Disepakati komitmen […]

Continue Reading

Kemenkeu: Bukti APBN Percepat Transformasi Ekonomi

JAKARTA – Kementerian Keuangan (Kemenkeu) menegaskan Anggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN) harus dijaga agar tetap andal dan bisa secara efektif mampu berperan mewujudkan sasaran pembangunan. Kepala Pusat Kebijakan APBN Badan Kebijakan Fiskal Wahyu Utomo mengatakan salah satu caranya dengan menerapkan spending better atau belanja berkualitas. Dengan demikian, lanjutnya, APBN tetap prima dalam mendorong stimulus terhadap […]

Continue Reading