UPT BLK Sumenep Gelar Empat Pelatihan Berbasis Kompetensi
SUMENEP, 23 Januari 2026 – UPT. Balai Latihan Kerja (BLK) Kabupaten Sumenep menggelar empat pelatihan tahap I berbasis kompetensi dari APBD Provinsi Jawa Timur 2026. Keempat pelatihan itu, yakni Barista Café, Tata Kecantikan Merias Wajah, Teknisi Perawatan AC Residential, serta Pembuatan Roti dan Kue A.1. Kepala UPT BLK Kabupaten Sumenep, Agus Budiyono, pada pembukaan pelatihan mengungkapkan, […]
Continue Reading